Rabu, 17 Desember 2014

LAPORAN KARYA TULIS “PERBEDAAN PENGGUNAAN KATA HAISHI DAN HUOZHE DALAM SASTRA TIONGHUA”


BAB  1
PENDAHULUAN

1.1       Latar belakang
Dalam sastra tionghua ada banyak sekali kata dan memiliki banyak arti.Ada kata yang sama tetapi memiliki arti berbeda,ada juga kata yang berbeda tetapi memiliki arti yang sama tetapi memiliki perbedaan penggunaan.Salah satu contoh kata itu adalah haishi dan huozhe.
Haishi dan huozhe memiliki arti yang sama yaitu atau.Dalam lingkup ini kami ingin mengetahui pengetahuan mahasiswa Widya Kartika tentang perbedaan penggunaan kata Haishi dan Huozhe dalam kegiatan Sastra Tionghua.






1.2       PerumusanMasalah
Dari latar belakang diatas maka penulis mengambil perumusanmasalahsebagaiberikut :
 “Apakah mahasiswa tahu perbedaan penggunaan haishi atau huozhe dalam sastra tionghua?”

                                                                                                                                               
1



1.3       TujuanPenelitian
Tujuan penelitian ini dilakukan untuk mengetahui seberapa jauh pengetahuan mahasiswa tentang perbedaan kata haishi dan huozhe.

1.4       ManfaatPenelitian
Manfaat dari penelitian untuk mengatahui pengetahuan mahasiswa tentang perbedaan kata haishi dan huozhe dalam sastra tionghua.

1.5       MetodePenelitian
Untuk mendampatkan informasi kami membagikan kuisoner.


1.6       Hipotesis
Hipotesis dari karya tulis ini yaitu mengetahui seberapa jauh pengetahuan mahasiswa tentang perbedaan kata haishi dan huozhe.

1.7       Waktu dan Lokasi Penelitihan
Lokasi Penilitian di lakukan Universitas Widya Kartika .









2
BAB 2
LANDASAN TEORI

2. Pengertian Haishi dan Huozhe
Haishi dan huozhe adalah sebuah kata dalam bahasa Tionghua yang memiliki arti yang sama yaitu atau.Akan tetapi Haishi dan Huozhe memiliki perbedaan penggunaan.Haishi digunakan dalam kalimat pertanyaan.Misalnya:Ni yao he kafei haishi cha ?(Kamu mau minum kopi atau teh?)Sedangkan huozhe digunakan dalam membuat pernyataan.Misalnya:Mingtian wo qu GM huozhe PTC.(Bsok saya pergi GM atau PTC.)









                                                                                                                                    3
                                                              
BAB  3
PEMBAHASAN PENELITIAN

3.1 Metode Penelitian
Dalam pengerjaan karya tulis ini, penulis memperoleh data dengan cara menyebarkan angket. Angket tersebut kami sebarkan kepada Mahasiswa Widya Kartika dengan jumlah 10.

3.2 Hasil Penelitian
Data angket yang diperoleh , kami buat table sepertiberikut:

1. Apakah anda bisa bahasa Mandarin/Tionghua ?
Pilihan
Jawaban
Jumlah
Persentase
A
Bisa
5
50 %
B
Tidak bisa
5
50 %

Dari hasil penelitian 10 siswa tercatat 50% siswa bisa mandarin atau bahasa tionghua dan 50% siswa  tidak bisa Bahasa Mandarin/Tionghua.

                                                                                                                                                   4
                                                                                                                                               
2. Apa anda tahu arti kata Haishi?
Pilihan
Jawaban
Jumlah
Persentase
A
Tahu
4
40 %
B
Tidak tahu
6
60 %

Dari hasil penelitian 10 siswa tercatat 40% siswa menjawab tahu arti kata haishi sedangkan 60%  menjawab tidak tahu
3. Apa anda tahu arti kata Huozhe ?
Pilihan
Jawaban
Jumlah
Persentase
A
Tahu
5
50 %
B
Tidak tahu
5
50 %

Dari hasil penelitian 10 siswa tercatat 50% siswa menjawab tahu arti kata huozhe sedangkan 50%
                                                                                               


                                                                                                
                                                                                                                                                      5

4. Apakah anda tahu perbedaan Haishi dan Huozhe?
Pilihan
Jawaban
Jumlah
Persentase
A
Tahu
2
20 %
B
Tidak tahu
8
80 %


           
Dari hasil penelitian 10 siswa tercatat 20% siswa menjawab tahu perbedaan Haishi dan huozhe dan 80% siswa menjawab  tidak tahu perbedaan haishi dan huozhe.












6
BAB 4
PENUTUP
4.1 Kesimpulan
          Dari hasil penelitian yang telah kami lakukan dengan penyebaran angket, dapat kami ambil kesimpulan sebagai berikut:
1.Sebagian siswa Widya Kartika tidak bisa Bahasa Tionghua.
2.Masih sedikit siswa Widya Kartika yang mengetahui perbedaan  kata haishi dan huozhe.
4.2 Saran
Sebaiknya mahasiswa Widya Kartika lebih sering membaca buku.
           








Tidak ada komentar:

Posting Komentar